Search

Politisi PDIP: Arteria Dahlan Tak Perlu Minta Maaf

Sebelumnya, Politisi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Arteria Dahlan mengucapkan kata umpatan yang ditujukan untuk Kementerian Agama. Hal itu ia katakan saat membahas kasus penipuan ibadah umrah dalam rapat dengar pendapat Komisi III DPR dengan Jaksa Agung HM Prasetyo di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu 28 Maret 2018.

"Berikutnya mengenai masalah travel yang bodong tadi, Pak. Saya satu komisi satu bulan sama ini, Pak, ini masalah dapil, Pak. Yang dicari jangan kayak tadi Bapak lakukan inventarisasi, pencegahannya, Pak. Ini Kementerian Agama 'bangsat', Pak semuanya, Pak," Kata Arteria di Lokasi, Rabu 28 Maret 2018.

Menurut Arteria dirinya sudah berulang kali mengingatkan penanganan kasus penipuan ibadah umrah ini ke Menteri Agama Lukman Hakin Syaifuddin. Namun ia tidak mendapatkan jawaban yang pasti terkait penanganan kasus tersebut.

Let's block ads! (Why?)

http://www.liputan6.com/news/read/3414318/politisi-pdip-arteria-dahlan-tak-perlu-minta-maaf

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Politisi PDIP: Arteria Dahlan Tak Perlu Minta Maaf"

Post a Comment


Powered by Blogger.