Search

Mengenal Atlet Peraih Emas Pencak Silat Asian Games 2018: Hanifan Yudani Kusumah

Nama lengkap: Hanifan Yudani Kusumah

Postur: 165 cm/59 kg

Lahir: 25 Oktober 1997

Perjalanan hingga raih emas:

Kualifikasi: Vs VONGPHAKDY Phoumiphon (LAO) 5-0

Semifinal: Vs CHEMAENG Adilan (THA) 5-0

Final: Vs NGUYEN Thai Linh (VIE) 3-2

Prestasi

Juara World Championship 2016 (Kelas c: 55 - 60 Kg)

Runner-up Asian Championship Korea (Kelas c: 55 - 60 Kg)

Informasi Lain

Hobi: Balap Motor

Pendidikan: Sekolah Olahraga (Pasundan School of Teacher Training and Education)

Klub pencak silat: Tadjimalela

Pelatih: M Agung, Saiman F, Tedja S

Kerabat: Orang tuanya, saudaranya, dan dua pamannya mewakili Indonesia dalam pencak silat. Kakeknya bermain sepakbola untuk klub Persib Bandung di Indonesia.

Awal mula berkarier: Dia menekuni Pencak Silat pada usia enam tahun di Bandung

Alasan menekuni pencak silat: Mengikuti perjalanan karir orangtua

Moment terbaik: Memenangkan emas di Kejuaraan Dunia 2016 di Denpasar, Indonesia.

Tokoh inspratif: Sang Ayah

Moto: Hidup itu perjuangan

Sumber: Bola.com

https://www.vidio.com/watch/1458516-hanifan-pesilat-indonesia-peraih-emas-kelas-c-putra-55-60-kg-satukan-jokowi-dan-prabowo

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/asian-games/read/3632268/mengenal-atlet-peraih-emas-pencak-silat-asian-games-2018-hanifan-yudani-kusumah

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Mengenal Atlet Peraih Emas Pencak Silat Asian Games 2018: Hanifan Yudani Kusumah"

Post a Comment


Powered by Blogger.