Search

Prediksi Klasemen Akhir Premier League: City Raih Trofi, Arsenal Terpuruk

Sejak dua dekade terakhir, Liverpool selalu menjadi kandidat meraih gelar juara Premier League. Sayang, status nomine selalu muncul dan tak berakhir manis. Alhasil, mereka hanya sekadar masuk ke dalam pemanas daftar persaingan papan atas.

Begitu juga kala Jurgen Klopp menangani tim asal kota pelabuhan tersebut. Perubahan sudah terlihat, namun tak maksimal. Alhasil, Liverpool kembali berstatus penantang serius tapi gagal berada di puncak.

Jika tampil lebih konsisten, dan berharap Manchester United sering terpeleset, Liverpool bisa mengakhiri musim ini di posisi ke-2. Apalagi mereka sedang memiliki trio lini depan yang tengah ganas-ganasnya, yakni Mohamed Salah, Roberto Firmino dan Sadio Mane.

Prediksi pertandingan

31 Maret 2018 Vs Crystal Palace (Menang)

7 April 2018 Vs Everton (Kalah)

14 April 2018 Vs Bournemouth (Menang)

22 April 2018 Vs West Brom (Menang)

28 April 2018 Vs Stoke City (Menang)

5 Mei 2018 Vs Chelsea (Seri)

13 Mei 2018 Vs Brighton (Menang)

Poin: 16

Poin Akhir: 79

Let's block ads! (Why?)

http://www.liputan6.com/bola/read/3416394/prediksi-klasemen-akhir-premier-league-city-raih-trofi-arsenal-terpuruk

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Prediksi Klasemen Akhir Premier League: City Raih Trofi, Arsenal Terpuruk"

Post a Comment


Powered by Blogger.