Search

Galang Hendra Rebut Pole Positions di WSSP300 Republik Ceko

Perlu diketahui, setelah 3 seri berjalan, aturan berat belum juga diterapkan. Namun terbukti nyata Galang Hendra sebagai Garuda Muda terus mengobarkan semangat pantang menyerah. Konsisten terbaik diantara pembalap YZF-R3.

Tentu saja, ini semua berkat dukungan masyarakat Indonesia yang sangat merindukan pembalapnya meraih prestasi tertinggi di level Internasional.Mulai putaran WorldSSP300 Ceko regulasi berat diberlakukan.

Sebelumnya, kompetitor diuntungkan dengan Volume Cylinder yang lebih besar yang membuat kecepatan maksimal (top speed) dan akselerasi keluar tikungan sangat sulit disaingi.

Tentang regulasi bobot dikombinasi antara pembalap dan motor ini sudah disepakati pihak FIM dan Dorna.Untuk sepeda motor berkapasitas silinder besar Ninja 400 dan CBR500R total beratnya wajib 215 Kg, kemudian RC390R wajib dengan bobot 208 kg dan Yamaha YZF-R3 dengan berat 205 kg.

"Ini sirkuit baru karena belum pernah para pembalap bLU cRU Challenge bertarung disini. Mereka banyak mempelajari tata letak sirkuit dari video dan memikirkan strategi untuk dapat meraih posisi terbaik. FIM juga telah memperkenalkan aturan teknis terbaru pada seri ini. Menyeimbangkan perfoma keseluruhan motor hingga berlangsung kompetisi yang seimbang,"kata Alberto, Manager Racing Yamaha Motor Eropa bLU cRU.

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/bola/read/3555489/galang-hendra-rebut-pole-positions-di-wssp300-republik-ceko

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Galang Hendra Rebut Pole Positions di WSSP300 Republik Ceko"

Post a Comment


Powered by Blogger.