Search

Legenda Liverpool Dianugerahi Gelar Ksatria

Liputan6.com, Jakarta Legenda Liverpool Kenny Dalglish dianugerahi gelar ksatria. Pemberian gelar ini diketahui dalam daftar hadiah ulang tahun Ratu Elizabeth yang diumumkan Jumat kemarin.

Dalglish (67), memenangi tiga Piala Eropa dan enam gelar liga sebagai pemain Liverpool. Setelah itu, Dalglish mengelola klub tersebut.

Dalglish juga mengamankan tiga gelar liga sebagai manajer, termasuk liga dan piala ganda pada tahun 1986. Ia merupakan orang pertama yang mencapai prestasi itu sebagai pemain sekaligus manajer.

Sebelumnya, Liverpool berencana menamakan Centenary Stand dengan Kenny Dalglish sebagai apresiasi atas kontribusinya bagi klub.

The Reds mengambil keputusan ini sebagai bagian perayaan 125 tahun klub. Liverpool akan genap mencapai usia tersebut pada 3 Juni mendatang.

Let's block ads! (Why?)

https://m.liputan6.com/bola/read/3555544/legenda-liverpool-dianugerahi-gelar-ksatria

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Legenda Liverpool Dianugerahi Gelar Ksatria"

Post a Comment


Powered by Blogger.