Search

Pasang Spanduk Nyeleneh Saat Mudik, Polisi Bikin Baper Jomblo

Liputan6.com, Jakarta - Mudik memang menjadi bagian yang tak terpisahkan dari momen lebaran. Untuk merayakan lebaran di kampung tercinta, tak sedikit orang akhirnya memutuskan untuk mudik.

Oleh karena itu, pihak polisi dan keamanan turut membuat spanduk untuk mengingatkan pengemudi agar berhati-hati di jalan. Meski begitu, spanduk yang dibuat polisi kadangkala dibuat nyeleneh.

Malahan beberapa di antaranya lucu dan bikin menohok untuk para jomblo. Dirangkum dari berbagai sumber, berikut spanduk-spanduk mudik yang bikin ngenes jomblo saat mudik.

1. Masih belum nikah, sayang nyawa

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/citizen6/read/3560315/pasang-spanduk-nyeleneh-saat-mudik-polisi-bikin-baper-jomblo

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Pasang Spanduk Nyeleneh Saat Mudik, Polisi Bikin Baper Jomblo"

Post a Comment


Powered by Blogger.