Search

Top3 Berita Hari Ini: Fitur yang Terabaikan dan Bocoran Tes Psikologi SIM

Liputan6.com, Jakarta Ada banyak fitur di mobil yang sering terlewat. Salah satunya defogger. Ulasan tentang hal ini menarik dan menyedot banyak pembaca sehingga menjadikannya yang terpopuler. Dan berikut ringkasan berita populer lainnya:

1. Punya Peran Penting, Fitur Ini Justru Sering Terabaikan

Seiring berkembangnya teknologi, fitur-fitur yang ditersemat pada sebuah mobil semakin banyak. Saking banyaknya, tidak semua fitur bisa dihapal oleh si pemilik kendaraan.

Hal ini bisa membuat pengguna mobil kerap mengabaikan salah satu fitur penting, yaitu defogger. Fungsinya adalah menjaga kaca agar tidak berembun. Selengkapnya baca di sini.

2. Jangan Putar Kunci Langsung Nyalakan Motor, Ini Alasannya

Jika Anda termasuk rider yang menekan tombol starter begitu memutar kunci motor ke posisi on, kebiasaan ini harus segera ditinggalkan. Apalagi kalau motor Anda berteknologi injeksi.

Mengapa demikian?Seperti dijelaskan Suzuki Indonesia, pada panel instrumen motor injeksimu Anda bisa melihat beberapa indikator. Mulai dari panel speedometer, indikator bahan bakar, hingga indikator berwarna oranye. Selengkapnya baca di sini.

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/otomotif/read/3570328/top3-berita-hari-ini-fitur-yang-terabaikan-dan-bocoran-tes-psikologi-sim

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Top3 Berita Hari Ini: Fitur yang Terabaikan dan Bocoran Tes Psikologi SIM"

Post a Comment


Powered by Blogger.