Search

Kemenpora Targetkan Peringkat 7 di Asian Para Games 2018

Selain target prestasi, Menpora mengatakan penyelenggaraan Asian Para Games ke-3 itu menitikberatkan semangat kesetaraan terhadap para penyandang disabilitas.

"Ternate adalah kota para sultan, tentunya pengembangan keragaman budaya dan tradisi betul-betul digaungkan di tempat ini. Semangat yang sama juga diangkat dalam pawai obor Asian Para Games di Ternate, semangat untuk menghargai siapapun termasuk kaum disabilitas," kata Menpora.

Penyelenggaraan pawai obor APG 2018 yang menjadi rangkaian kegiatan Kementerian Pemuda dan Olahraga dalam memperingati Hari Olahraga Nasional (Haornas) ke-35 itu, menurut Menpora, menjadi semangat yang menyatukan bangsa Indonesia.

"Seluruh masyarakat dari mana pun dan di mana pun bersatu dalam pesta olahraga. Tahun ini adalah tahun olahraga, Asian Games sukses, Haornas luar biasa, dan APG harus sukses. Kami adalah satu," kata Menpora.

Berita video momen-momen tak terlupakan setelah laga atlet Indonesia di Asian Games 2018.

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/bola/read/3640216/kemenpora-targetkan-peringkat-7-di-asian-para-games-2018

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Kemenpora Targetkan Peringkat 7 di Asian Para Games 2018"

Post a Comment


Powered by Blogger.