Search

Galang Hendra Ingin Kibarkan Merah Putih di WSSP300 Italia

Berdasarkan hasil WSSP300 tahun lalu, Yamaha cukup bersahabat di sirkuit Imola. Buktinya, posisi juara sampai posisi ketujuh diraih pembalap yang menggunakan YZF-R3.

Garcia, Coppola dan Kalinin yang meraih podium kemenangan. Urutan ke-8 milik Ninja 300. Saat itu belum ada Ninja 400 seperti musim 2018 ini.

Sebetulnya, saat kompetisi WSSP300 Assen Belanda (22 April), Galang sempat berada di posisi ke-6. Namun pada akhirnya Galang Hendra yang mengendarai Yamaha YZF-R3 terjatuh di lap ke-4 pada tikungan ke-5. Galang memacu motornya melebihi limit perfoma.

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/bola/read/3520358/galang-hendra-ingin-kibarkan-merah-putih-di-wssp300-italia

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Galang Hendra Ingin Kibarkan Merah Putih di WSSP300 Italia"

Post a Comment


Powered by Blogger.