Direktur Kriminal Umum Polda Jawa Barat Kombes Umar Surya Fana juga membenarkan SP3 dugaan penodaan terhadap Pancasila itu.
"Iya betul. Saya lupa mungkin kalau enggak Februari atau Maret 2018," ujar Umar.
Namun, Umar tidak tahu persis alasan SP3 terhadap pentolan FPI tersebut. Dia meminta waktu untuk memeriksanya kembali.
"Saya mesti cek lagi ya (kenapa). Sudah lama ya, mesti buka berkas dulu," katanya.
Ia menjelaskan beberapa alasan SP3 yang diatur KUHAP. Pertama, kasus itu tak termasuk kategori tindak pidana setelah diteliti. Kedua, kurang alat bukti.
Selanjutnya, kata dia, tersangka meninggal. Dan yang terakhir, kasus tersebut sudah kedaluwarsa. "Yang mana kasus (Rizieq) saya lupa ya," kata Umar lagi.
Let's block ads! (Why?)
https://www.liputan6.com/news/read/3502851/kasus-disetop-rizieq-shihab-bakal-pulang
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Ibu Hamil Meninggal Tertimbun Longsor SibolgaLongsor juga terjadi di Dusun Cingan, Desa Kayubihi, Kecamatan Bangli, Bali. Akibat bencana itu, emp… Read More...
Polisi Pastikan Ibu Pembunuh Bayi Calista di Karawang Diproses HukumCalista, bayi berusia 15 bulan yang dianiaya ibunya sendiri, Sinta (27), meninggal dunia setelah men… Read More...
8 Foto Stormy Daniels, Bintang Panas yang Mengaku Selingkuhan Donald TrumpLiputan6.com, Jakarta Bintang porno Stormy Daniels membuat Presiden Amerika Serikat, Donald Trump pu… Read More...
Polri Usut Penganiayaan Senior-Junior di Polda Gorontalo yang ViralLiputan6.com, Jakarta - Propam Polri tengah mengusut kasus penganiayaan yang melibatkan anggota Dire… Read More...
FOTO: Kreatif, Warga Pamulang Ubah Jalan Jadi Lukisan 3D1/4Anak-anak bergaya di atas lukisan tiga dimensi atau 3D yang menghiasi aspal Jalan Husada, kecamat… Read More...
0 Response to "Kasus Disetop, Rizieq Shihab Bakal Pulang?"
Post a Comment