Sejatinya, batik begitu menginspirasi setiap karya Oscar Lawalata. Untuk kegiatan Batik for The World, Oscar akan menggunakan batik dengan teknik pengolahan bordir tangan, pewarnaan alami, dan berbagai olahan detail tangan lainnya. Secara keseluruhan, Oscar Lawalata akan menghadirkan batik dalam busana ready to wear. Di mana saat ini Eropa tengah memasuki musim panas, sehingga Oscar memilih untuk merancang cocktail dress dengan clean cutting dan minimalis
Meski menggunakan batik sebagai bahan utama, koleksi batik Oscar nantinya akan didominasi oleh embroidery beads sehingga motif batik yang digunakan menjadi lebih menonjol. Bagi Oscar, batik bukan bahan baju, sehingga harus lebih ditonjolkan agar lebih memperlihatkan personal yang menggunakan.
https://www.liputan6.com/lifestyle/read/3514361/3-desainer-hadirkan-koleksi-busana-batik-di-gedung-unescoBagikan Berita Ini
0 Response to "3 Desainer Hadirkan Koleksi Busana Batik di Gedung UNESCO"
Post a Comment