Atas kenaikan nilai tukar dollar yang terjadi kemarin, Imam mengaku tak berpengaruh pada harga Mitsubishi Xpander sekarang.
"Enggak (naik). Kenaikan (yang sebelumnya) ini sudah diperhitungkan sebelumnya," kata dia.
Harganya pun berlaku untuk semua varian.
"Tapi hanya GLS yang naik hanya Rp 2 juta," katanya.
Meski ia tak menjelaskan lebih lanjut alasan kenaikan harga namun ia mengaku dolar menjadi salah satu pertimbangan.
"Kenaikan dolar ini bukan salah satu faktor saja, ada beberapa faktor lain. Tapi betul, kenaikan dolar menjadi salah satu pertimbangan dalam kenaikan harga. Tapi kenaikannya berapa dan kapan, sedang kami godok di internal," pungkasnya.
Let's block ads! (Why?)
https://www.liputan6.com/otomotif/read/3514605/dolar-naik-harga-mitsubishi-xpander-naik-lagi
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Meski Kecewa Tak Melahirkan Normal, Nycta Gina Tetap BersyukurMeski demikian, ia bersyukur telah melahirkan dengan selamat. Apalagi putrinya juga tidak mengalami … Read More...
Pengemudi Fortuner yang Todongkan Pistol di Tol Dalam Kota Jadi TersangkaLiputan6.com, Jakarta - Penyidik Resmob Polda Metro Jaya menetapkan Teza Iriawan alias Eza (24) seba… Read More...
Jangan Lewatkan, Lihat Blue Moon Terakhir Tahun Ini BesokMenurut Space.com, bulan purnama terjadi rata-rata setiap 29,53 hari atau sekitar 12,37 kali setahun… Read More...
Jadwal MotoGP Argentina 2018, Balapan Pekan DepanLiputan6.com, Santiago del Estero - Tepat sepekan lagi, agenda MotoGP Argentina 2018 di Autodromo Te… Read More...
Kapolda Jabar: Jalur Puncak Bisa Dibuka Hari IniLiputan6.com, Bogor - Kapolda Jabar Komjen Agung Budi Marwoto menyatakan jalur Puncak akan dibuka ha… Read More...
0 Response to "Dolar Naik, Harga Mitsubishi Xpander Naik Lagi?"
Post a Comment