Banyak pabrikan yang telah menjalin kerja sama dengan Google dan Apple. Karena itulah, layar pada dashboard kerap dilengkapi dengan Apple Car Play atau pun Android Auto.
Secara garis besar, keduanya memiliki fungsi yang sama, yaitu menghubungkan smartphone dengan layar dashboard. Tujuannya adalah mencegah pengendara harus mencari smartphone terlebih dahulu.
Bedanya, Apple Car Play terhubung dengan iPhone, sedangan Android Auto untuk smartphone bersistem operasi Android. Meski demikian, keduanya bisa dioperasikan tanpa perlu menekan tombol, melainkan hanya dengan suara.
https://www.liputan6.com/otomotif/read/3577125/mobil-berstatus-connected-car-apa-saja-bedanyaBagikan Berita Ini
0 Response to "Mobil Berstatus Connected Car, Apa Saja Bedanya?"
Post a Comment