Liputan6.com, Manchester - Bek Manchester United (MU), Phil Jones, mengaku tak pernah meragukan komitmen rekannya, Alexis Sanchez. Ia yakin pemain asal Cile itu akan mencetak gol saat melawan mantan klubnya sendiri, Arsenal, akhir pekan ini.
MU akan menjamu Arsenal pada lanjutan pertandingan Liga Inggris di Old Trafford, Minggu (29/4/2018). Ini jadi laga pertama Alexis menghadapi Arsenal setelah meninggalkan klub itu pada Januari lalu.
Sebelum pindah ke MU, Alexis terus dicemooh fans Arsenal karena menolak perpanjangan kontrak. Namun, Jones percaya rekannya sudah melupakan semua hal tersebut dan siap memberikan yang terbaik untuk Setan Merah.
Laga ini juga bakal jadi pertandingan terakhir Arsene Wenger sebagai Manajer Arsenal di Old Trafford.
Let's block ads! (Why?)
https://www.liputan6.com/bola/read/3492690/alexis-bakal-hancurkan-arsenal-di-old-trafford
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
FOTO: Kasus E-KTP, KPK Periksa Mantan Ketua dan Wakil Komisi II DPR05 Jun 2018, 14:34 WIBMantan Ketua Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), Chairuman Harahap diperi… Read More...
Generasi Muda Berkarya Minta PSI Klarifikasi Video soal SoehartoLiputan6.com, Jakarta - Ketua Umum Generasi Muda Berkarya (GMB) Raden Andreas Nandhiwardana meminta … Read More...
Berlebihan Pakai Plastik Sekali Pakai, Lautan Kena DampaknyaLiputan6.com, Jakarta Penggunaan plastik sekali pakai seperti kantong belanja, sedotan, dan botol mi… Read More...
Pemerintah Percepat Mekanisme Penguasaan Tanah di Kawasan HutanPresiden Joko Widodo (Jokowi) mengapresiasi kinerja Kementerian Agraria dan Tata Ruang (ATR/Badan Pe… Read More...
Kenang Masa Kecil, Zaskia Mecca Kabur Jika Disuruh NgajiBeruntung, kini anak-anaknya tak ada yang seperti dirinya. Berbnding terbalik, anak-anaknya malah se… Read More...
0 Response to "Alexis Bakal Hancurkan Arsenal di Old Trafford"
Post a Comment